Mazda2 Cari Pemiliknya. Buruaan!!

Daftar Isi


Senin, 24 Agustus 2015 berkesempatan datang ke acara press conference pembukaan program baru dalam rangka ulang tahun XL, 60 hari 60 mazda2 di resto Selasih Jl. Sultan Agung Semarang. 

Acara yang dilaunching di beberapa kota ini sebenarnya telah dimulai sejak tanggal 22 Agustus  dan sudah ada 2 unit mazda2 yang diserah terimakan kepada pemenang undian.


Mau dapat mazda2nya?! Mau?! Bagaimana cara ikutnya?!
 Mudah... karena program ini adalah program untuk pelanggan XL dengan cukup isi ulang setiap hari mulai Rp. 10.000 kamu sudah punya kesempatan untuk mengikuti undian. Wow! Amazing....!! dan asyiknya lagi buat yang beruntung dapat si mazda2 tidak perlu bayar pajak alias pajak ditanggung pihak XL. Pemenang cukup membayar biaya adiministrasi dan balik nama.

Bersama blogger perempuan Semarang, foto oleh Ika Puspitasari

Provider yang punya tagline ‘Sekarang Bisa’ ini juga menyediakan tambahan 2 unit mazda lagi untuk hadiah kejutan, jadi total ada 62 unit.

Bagi pengguna android dan i-phone, bisa mendownload aplikasi MyXL dan bisa mengakses informasi tentang undian. Oia, dapatkan juga berbagai diskon mulai dari hotel sampai games.selain itu, info pemenang dan hadiah juga bisa dilihat di semua jaringan XL mulai dari web, facebook, twitter, dll.

Ingin dapat mazda2 juga?! masih ada waktu sampai tanggal 20 Oktober 2015 lho... buruan!! 


Posting Komentar

Link Banner Link Banner Link Banner Link Banner Link Banner Intellifluence Logo Link Banner